Pondok Pesantren Al Hadi

Target Pendidikan

Lulusan pondok pesantren Al Hadi setingkat SMP/MTs diharapkan memiliki kompetansi sebagai berikut :

1. Memiliki hafalan Alquran minimal 20 juz dan bisa menterjemahkan lafdziyyah;
2. Hafal hadist Arba’in nawawiyyah dan terjemahannya
3. Khatam kitab hadist Riyadhus Sholihin dan mampu menterjemahkannya
4. Memahami ilmu fiqih dasar, Muatholah hadist dasar, ushul fiqih pengantar
5. Menggunakan bahasa arab dan inggris percakapan harian dan tulisan
6. Menguasai teknologi informatika menengah
7. Menguasai ilmu pengetahuan umum setingkat Tsanawiyah
8. Berakhlak mulia, bersemangat dalam mengembangkan ilmu dan menyampaiknnya